Jurnal Biograph-i adalah jurnal baru yang dibentuk pada akhir tahun 2020 lalu oleh Kelompok Riset (Keris) Biograph-i FKM Universias Jember. Jurnal Biograph-i adalah jurnal berkala ilmiah yang dapat diakses secara bebas. Jurnal ini memiliki visi untuk menjadi media diseminasi hasil penelitian-penelitian para akademisi, praktisi, dan instansi pemerintah. Jurnal Biograph-i menerima original articles dan review articles pada bidang-bidang berikut: Continue reading
Tag Archives: ojs
Call for Paper Jurnal Ikesma March 2021 Terakreditasi Sinta 3
Jurnal IKESMA FKM Unej membuka Call for Paper untuk edisi Maret 2021 dan dapat diakses melalui tautan berikut: klik di sini
Deadline pengumpulan artikel adalah tanggal 31 Januari 2021 dan akan diterbitkan pada bulan Maret 2021.
Edisi baru September 2020 Volume 16 No.2) telah terbit di sini
Continue reading